Langsung ke konten utama

MIKAPENA

Hola! MIKAPENA itu apa sih?
mikapena adalah wadah informasi untuk mahasiswa Manejemen Industri Katering looh. Tahun 2017 lalu, nama mikapena adalah mikapedia.

Kenapa namanya berubah?
Karena kami ingin mikapena lebih fleksibel dibandingkan dengan mikapedia. Tentunya untuk lebih mempermudah berbagi informasi pengetahuan terkait ruang lingkup Manajemen Industri Katering.

Semoga apa yang kami bagikan di sini membantu wawasan kalian, ya.
Selamat membaca! :)

Salam,
Divisi Pendidikan BEM HIMAMIKA 2018.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Chinaware

Hola! Apa kabar nih sahabat mikapena? Apa kabar juga mahasiswa baru MIK? Gimana menjalani perkuliahan di MIK?? Pasti banyak hal-hal baru yang dipelajari apalagi kalau kalian dari SMA. Nah, kali ini mikapena mau ngebahas tentang chinaware. Wah, apatuh? Terdengar asing ya ditelinga. Chinaware merupakan peralatan menata meja yang sangat penting dan dapat mempengaruhi penampilan penyajian makanan dan minuman. Warna dan bentuknya harus serasi dengan alat-alat lainnya. Barang pecah belah yang digunakan direstoran umumnya terbuat dari porselin, karena warna dan modelnya beraneka ragam. Untuk bentuknya sendiri chinaware dibagi menjadi 3, yaitu : Bentuk yang tidak mempunyai pegangan, yaitu semua jenis plate Bentuk yang mempunyai satu pegangan, yaitu tea/coffe pot, tea/cofee cup, sauce boot Bentuk yang mempunyai dua pegangan, yaitu soup cup dan sugar bowl Ngga cuma dari bentuknya aja, chinaware juga diklasifikasikan menjadi beberapa klasifikasi : Berikut Klasifikasi

Kenali Katering dan Peluangnya, Yuk!

Hola! Apa kabar teman-teman semua? Kali ini mikapena mau ngebahas tentang katering. Katering berasal dari kata  to cater  yang dalam terjemahan bebasnya berarti menyiapkan dan menyajikan makanan dan minuman untuk umum. Seseorang yang menyiapkan dan menyajikan makanan dan minuman tersebut dinamakan  caterer . Industri jasa makanan (katering industri) meliputi tempat-tempat, institusi dan perusahaan yang menyediakan makanan. Industri ini termasuk restoran, sekolah dan kafetaria rumah sakit, operasi katering, dan banyak format lainnya, termasuk 'on-premises' dan 'off-premises' caterings. Katering adalah segmen multifaset pelayanan makanan industri. Ada banyak jenis usaha katering dalam segmen katering. Industri jasa makanan dibagi menjadi tiga klasifikasi umum: segmen komersial, segmen nonkomersial, dan segmen militer. Manajemen katering mungkin didefinisikan sebagai tugas perencanaan, pengorganisasian, pengendalian dan mengeksekusi. Setiap kegiatan mempengar

Mengenali lebih jauh tentang teh, yuk!

Hola! Mikapena edisi kali ini mau ngebahas soal teh lho.. penasaran gak? Penasaran kan pastinya? Ternyata ada banyak lho macam-macam teh itu, gak Cuma jenisnya, negara penghasil teh di dunia tuh ternyata banyak juga lho. Makin penasaran kan? Yuk ah baca selengkapnya, gak Cuma ada uraian tentang macam-macam teh dan negara penghasil teh, masih banyak keunikan teh yang bakal mikapena kupas, yuk yuk Teh merupakan sumber alami kafein, teofilin dan antioksidan dengan kadar lemak, karbohidrat atau protein mendekati nol persen. Teh di temukan sekitar tahun 2737 sebelum Masehi secara tidak sengaja oleh Kaisar Shen Nung ketika daun teh pertama dari tanaman teh yang ada di kebun Kaisar jatuh ke dalam air panas yang sedang di masak oleh Sang Kaisar. Ketika daun teh tersebut terseduh, aroma sedap langsung muncul membuat Sang Kaisar sangat tergoda untuk memminumnya. Bukan hanya aromanya yang sedap, rasa sepat dan pahit yang di timbulkan oleh daun teh juga sangat disukai oleh Sang Kaisar k