Halo sahabat mikapena! Di era sekarang, sebagian besar orang sudah mengenal teknologi dan ahli berselancar di dunia maya. Mengirim surat sudah mulai tergantikan dengan adanya e-mail yang lebih praktis, bahkan saat ini berbelanja pun dapat dilakukan secara online. Mempromosikan barang atau jasa juga sekarang lebih mudah dengan online, selain praktis media online pun jauh lebih menghemat anggaran karena banyak platform gratis dan mudah digunakan , saking praktisnya kita hanya tinggal duduk manis untuk mempromosikannya. Wah, sangat membantu kan, apalagi buat pemula dengan modal sedikit. Nah.. Apa aja sih media promosi online gratis itu? 1. Instagram Siapa yang ngga tau Instagram? Instagram sendiri sangat digandrungi kalangan remaja hingga dewasa. Nah, Instagram juga bisa sebagai media promosi online karena fiturnya yang mirip dengan gallery sehingga orang dapat melihat-lihat dengan mudah katalog barang atau jasa yang kita punya. Selan itu Instagram jug